Kampung Media Lengge Wawo, Sekretariat: Jalan Lintas Bima - Sape Km.17 Kompleks Lapangan Umum Desa Maria Utara Kecamatan Wawo Kabupaten Bima, Telepon: 0374-7000447. Bagi yang ingin mengirim Tulisan Berita atau Artikel hubungi Nomor HP: 081803884629/085338436666

Turelinggampo,Saksi Bisu Sejarah Masuknya Islam Di Kecamatan Wawo

KM. LENGGE WAWO,- Disebuah desa dikecamatan Wawo tepatnya di dusun Ronamasa Rt. 16 Rw.03 desa Kambilo berdiri sebuah masjid yang oleh masyarakat setempat diberi nama masjid Babussalam Kambilo.

Lengge Filosofi Hidup, Bukan Simbolitas

KM. LENGGE WAWO,- Sebuah pepatah kuno mengatakan ‘’sebuah gua apabila memiliki pintu kayu,tidak lagi disebut gua tetapi sebuah rumah”

Sagele, Budaya Yang Terlupakan...

KM.Lengge Wawo,- dulu, beberapa tahun silam, ketika musim musim bercocok tanam seperti saat ini adalah suatu yang paling menyenangkan bagi masyarakat kecamatan wawo khususnya yang bermukim di Desa Maria

Tradisi Hanta Uma, Kedepankan Kepentingan Bersama

KM LENGGE WAWO,- Masyarakat Kecamatan Wawo adalah masyarakat yang kental dengan kehidupan gotong royong dalam kehidupan sosial bermasyarakat.

Oi Kananga, Daya Tarik Tersendiri Di Desa Kombo

KM. LENGGE WAWO,- Apabila anda berkunjung ke Kecamatan Wawo,Khususnya di Desa Kombo, salah satu desa yang berada diujung timur kecamatan Wawo ada sebuah daya tarik tersendiri yang pantas direkomendasikan menjadi tempat untuk sejenak melepaskan beban rutinitas, Oi Kananga.

Senin, 17 Agustus 2015

MUTIARA TERSEMBUNYI DI BAJO PULO

KM. LENGGE,- Satu jam perjalanan darat dari Kecamatan Wawo menuju pelabuhan Sape,  dilanjutkan dengan penyebrangan menggunakan boat dengan sewa Rp.10.000 per orang sekitar 20 menit dari pelabuhan Sape. saya sampai ke daerah ini: nisa Bajo atau lebih dikenal dengan bajo pulo, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. Bajo pulo terletak di garis pantai utara, lokasinya berada di antara beberapa pulau kecil yang berada diantara pulau sumbawa dengan Sumba Nusa tenggara timur. 

Rabu, 12 Agustus 2015

Panpel Hari Kemerdekaan RI Genjot Persiapan


KM LENGGE,- Menjelang pelaksanaan upacara hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 70 tingkat kecamatan di lapangan umum Wawo dan rangkiana tahapan penyelenggraan lomba untuk memeriahkan hari kemerdekaan, panitia pelaksana menggelar rapat kerja dan persiapan pelaksaan kegiatan di aula kantor camat Wawo.

Wawo Juara Gebyar PAUD Kabupaten Bima


KM LENGGE,- Penari Taman kanak-kanak dari kecamatan Wawo keluar sebagai juara pada kegiatan Gebyar Pendidikan anak Usia Dini (PAUD) Tingkat Kabupaten  2015 di paruga NaE Woha . TK Kecamatan Wawo akan mewakili kabupaten Bima dalam Gebyar PAUD tingkat Propinsi NTB.

PKG Diharapkan Tingkatkan Kompetensi Guru


KM LENGGE,- Dinas pendidikan pemuda dan Olahraga (Dikpora) Kabupaten Bima bekerjasama dengan Unit Pelksana Teknis (UPT) Dikpora kecamatan Wawo menggelar kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Penilian Kinerja Guru (PKG) bagi kepala sekolah se kecamatan Wawo dan Lambitu serta pengawas TK/SD kecamatan wawo,  di SDN 3 Maria.

Bimtek Operator Sidalih KPU, Menghasilkan Data Akurat


KM LENGGE,- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bima menggelar kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) menggunakan Sistem Informasi Data Pemilih (Sidalih) bagi operator panitia pemilihan kecamatan (PPK) dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bima tahun 2015.

Bachrudin, Siap Jalankan Amanah


KM LENGGE,- Usai dilantik Senin (10/8) Gubernur NTB DR. TGH. Zainul Majdi, MA sebagai penjabat Bupati Bima Drs. H.Bachrudin, M.Pd menyempatkan diri menggelar jump Pers di press room kantor Gubernur NTB.

Jelang Hari Kemerdekaan PKM Wawo Berbenah


KM LENGGE WAWO,- Menjelang memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 70, masyarakat dan instansi pemerintah bergotong royong berbenah untuk menata lingkungan, mengecat pagar, dan memasang umbul-umbul dan aksesoris untuk memeriahkan hari kemerdekaan RI.

Empat Pasangan Calon, Akan Bersaing Memimpin Bima


KM LENGGE,- Empat pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bima dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) tahun 2015 yang telah mendaftarkan diri pada akhir juli 2015 yang lalu di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bima akan bersaing pada tanggal 9 Desember 2015 yang akan datang.

Perijinan Dapat di Urus di Kantor Kecamatan.


KM LENGGE,- Dalam memberikan pelayanan prima dan efisiensi, kini pengurusan ijin usaha, dan ijin mendirikan bangunan (IMB) di Kantor Pelayanan Perijinan Terpadu    (KP2T)  kabupaten Bima  dapat dilakukan di kantor kecamatan.

Senin, 10 Agustus 2015

Gubernur NTB Lantik Penjabat Bupati Bima.


KM LENGGE,- Gubernur  Propinsi Nusa Tenggara Barat  DR. TGH. Zainul Majdi, MA, melantik dan mengambil sumpah jabatan penjabat Bupati Bima Drs. H.Bachrudin, M.Pd di gedung Graha Bhakti Praja Provinsi NTB. Selain itu,  Menteri Dalam Negeri RI menerbitkan  Surat keputusan nomor: 131.52 – 4673 tahun 2015 tentang pemberhentian Bupati Bima Drs.H.Syafrudin HM.Nur.M.Pd, M.M yang masa berakhir jabatan  sebagai  kepala daerah  tanggal 8 Agustus 2015. 

Gebyar PAUD Kabupaten Bima Meriah


KM LENGGE,- Bupati Bima Drs. H.Syafrudin HM.Nur.M.Pd, MM Jum’at ( 7/8) membuka secara resmi kegiatan Gebyar Pendidikan anak Usia Dini (PAUD) Tingkat Kabupaten  2015 di paruga NaE Woha . Pada kesempatan tersebut Bupati didampingi Bunda PAUD Kabupaten Bima, Hj. ustina H.Syafrudin, Kadis Dikpora Kabupaten Bima Tajuddin SH, M.Si dan pimpinan SKPD terkait. 

Selasa, 04 Agustus 2015

Kemenkeu: Desa Harus Memiliki Road Map Untuk Tata Kelola ADD


KM LENGGE,- Dalam rangka sosialisasi Kebijakan Dana Desa (ADD)  Komisi XI DPR RI, Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan, Kementerian Desa PDT dan Transmigrasi dan Kementerian Dalam Negeri RI,  Selasa (4/8) mengunjungi Kabupaten Bima dan menggelar sosialisasi di Aula Hotel Mutmainah.

Bupati Instruksikan SKPD Bersinergi dengan PLT Bupati


KM LENGGE,- Apel Gabungan Lingkup Pemerintah kabupaten Bima, Senin ( 3/8) di Halaman Kantor Bupati Bima Selain dihadiri para pejabat eselon II, III, IV dan karyawan SKPD juga diikuti para Camat dan Sekcam se-Kabupaten Bima. 

Minggu, 02 Agustus 2015

Satpol PP Kabupaten Bima, Siap Hadapi Pilkada


KM LENGGE,- Menghadapi gangguan keamanan selama tahapan Pilkada,  Jajaran POL PP kabupaten Bima menggelar Apel Siaga yang dilanjutkan dengan pemusnahan barang bukti Miras hasil razia dan penyerahan SK pegawai Honorer yang mengabdi si SKPD tersebut.

APBD-Perubahan Direncanakan Rp. 1,37 Triliun


KM LENGGE,- Bupati Bima Drs. H.Syafrudin HM.Nur.M.Pd, MM, menyampaikan  nota keuangan tentang Rancangan Rerda Perubahan APBD Tahun Anggaran  2015  di Ruang Sidang Utama DPRD setempat. 

Program Keluarga Harapan Kabupaten Bima Diluncurkan


KM LENGGE,- Bupati Bima yang diwakili  Asisten II Setda Bidang Perekonomian dan Pembangunan  Drs. Muzakkir, M.Sc  ,  melakukan sosialisasi dan peluncuran perdana pembayaran bantuan Program Keluarga Harapan ( PKH )  bagi anggota rumah tangga kategori SMA di aula kantor camat Woha.