Kampung Media Lengge Wawo, Sekretariat: Jalan Lintas Bima - Sape Km.17 Kompleks Lapangan Umum Desa Maria Utara Kecamatan Wawo Kabupaten Bima, Telepon: 0374-7000447. Bagi yang ingin mengirim Tulisan Berita atau Artikel hubungi Nomor HP: 081803884629/085338436666

Turelinggampo,Saksi Bisu Sejarah Masuknya Islam Di Kecamatan Wawo

KM. LENGGE WAWO,- Disebuah desa dikecamatan Wawo tepatnya di dusun Ronamasa Rt. 16 Rw.03 desa Kambilo berdiri sebuah masjid yang oleh masyarakat setempat diberi nama masjid Babussalam Kambilo.

Lengge Filosofi Hidup, Bukan Simbolitas

KM. LENGGE WAWO,- Sebuah pepatah kuno mengatakan ‘’sebuah gua apabila memiliki pintu kayu,tidak lagi disebut gua tetapi sebuah rumah”

Sagele, Budaya Yang Terlupakan...

KM.Lengge Wawo,- dulu, beberapa tahun silam, ketika musim musim bercocok tanam seperti saat ini adalah suatu yang paling menyenangkan bagi masyarakat kecamatan wawo khususnya yang bermukim di Desa Maria

Tradisi Hanta Uma, Kedepankan Kepentingan Bersama

KM LENGGE WAWO,- Masyarakat Kecamatan Wawo adalah masyarakat yang kental dengan kehidupan gotong royong dalam kehidupan sosial bermasyarakat.

Oi Kananga, Daya Tarik Tersendiri Di Desa Kombo

KM. LENGGE WAWO,- Apabila anda berkunjung ke Kecamatan Wawo,Khususnya di Desa Kombo, salah satu desa yang berada diujung timur kecamatan Wawo ada sebuah daya tarik tersendiri yang pantas direkomendasikan menjadi tempat untuk sejenak melepaskan beban rutinitas, Oi Kananga.

Senin, 27 Agustus 2018

Diklat Guru Pendamping Muda PAUD Dibuka Bupati Bima


KM LENGGE,- Bertempat di Aula Kampus Vokasi Unram Kecamatan Bolo,  Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri, Senin (27/8) membuka secara resmi Diklat Guru Pendamping Muda (Diklat Berjenjang Tingkat Dasar) Pendidikan PAUD Kabupaten Bima PAUD Rofiah Kecamatan Bolo kerjasama dengan Direktorat PGTK PAUD dan Dikmas Ditjen GTK Kemendikbud RI didukung oleh Dikbudpora Kabupaten Bima.

Jumat, 24 Agustus 2018

Perayaan HUT RI Desa Kambilo (dalam foto)


KM LENGGE,- Kemeriahan perayaan 17 agustus tahun 2018 ini juga dirayakan didesa Kambilo, Kecamatan Wawo, berbagai macam mata lomba diadakan oleh Karang Taruna Turelinggampo, berikut beberapa kegiatan lomba yang kami rangkum dalam beberapa foto.










Senin, 20 Agustus 2018

Aplikasi Dapodikdasmen Versi 2019 Dirilis


KM LENGGE,- Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, akhirnya, Jum’at (17/8) merilis Data Pokok Pendidikan Dasar dan Menengah (Dapodikdasmen) versi terbaru tahun pelajaran 2018/2019 dengan versi 2019.

Jumat, 17 Agustus 2018

Pemkab Bima Gelar Dzikir Dan Do’a Bersama Masuki Kantor Baru


KM LENGGE,- Ayat – ayat Al-Qur’an membahana, demikian halnya dengan kalimah Dzikir ASN dan Masyarakat Kabupaten Bima dalam momentum Khataman, Dzikir Dan Do’a Bersama Dengan 99 Ulama Dan 1000 Santri Dalam Rangka Memasuki Kantor Baru.di Godo (16/8/2018)

Rangkaian Acara Perayaan 17-an Kecamatan Wawo


KM LENGGE,- Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI tanggal 17 Agustus selalu diperingati sebagai momentum dalam merayakan kemerdekaan Indonesia. Berbagai kegiatan kerap kali dilaksanakan sebagai bentuk dari partisipasi masyarakat dalam meningkatkan rasa cinta terhadap tanah air Indonesia. Hingga saat ini, perayaan tujuh belasan selalu menjadi hiburan tersendiri bagi semua masyarakat tanpa terkecuali selain acara inti upacara peringatan detik-detik proklamasi.

FPLW Peduli Korban Gempa Lombok


KM LENGGE,- Empati terhadap korban gempa Lombok tetap mengalir dari berbagai daerah di NTB maupun di indonesia, Bantuan digalang oleh komunitas, perusahaan, hingga instansi pemerintah.

Selasa, 14 Agustus 2018

HUT RI Ke-73, Kantor Bupati Bima Pindah Ke Godo


KM LENGGE,- Sebagai bentuk konsistensi normatif serta mengapresiasi harapan segenap elemen masyarakat yang merindukan perpindahan Kantor Bupati Bima ke Godo Kecamatan Woha.

Majukan Literasi Pemkab Bima Jalankan Program INOVASI


KM LENGGE,- Upaya peningkatan mutu pendidikan dengan menitik beratkan pengembangan kapasitas guru dalam kerangka Program Kemitraan Pemerintah Australia dan Indonesia melalui Program “Inovasi untuk Anak Sekolah Indonesia (INOVASI). 

Senin, 13 Agustus 2018

Pokok Pikiran Kebudayaan Daerah Diserahkan ke Kemdikbud RI


KM LENGGE,- Senin, 13 Agustus 2018 Pokok Pikiran Kebudayaan Daerah Kabupaten Bima secara resmi diserahkan oleh Jajaran Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Pemuda Dan Olahraga kabupaten Bima ke Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan RI di lantai 4 Gedung E Kemdikbud RI. Penyerahan dilakukan oleh Kabid Kebudayaan Dikbudpora Kabupaten Bima Drs.A.Salam Gani.M.Pd dan diterima oleh Sekretaris Dirjen Kebudayaan Kemdikbud RI Dr. Sri Hartini. 

Masyarakat Wawo Terima Bantuan Baznas


KM LENGGE,- Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Bima menyalurkan zakat infak sedekah untuk janda tua, fakir miskin, mualaf, al amilin. Penyerahan zakat untuk masyarakat kecamatan Wawo ini dilakukan di kantor urusan agama (KUA) Wawo.

Selasa, 07 Agustus 2018

Sambut Hari Kemerdekaan, Pemuda Loka Gelar Berbagai Lomba


KM LENGGE,- Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan RI ke-73, Pemuda Maria Utara khususnya pemuda dusun Loka, Desa Maria Utara, Kecamatan Wawo, melaksanakan sejumlah kegiatan lomba.

Dapur Umum Pemkab Bima Untuk Gempa Lombok


KM LENGGE,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bima merespon cepat peristiwa gempa tektonik di Pulau Lombok 7,0 Skala Richter yang menyebabkan puluhan korban jiwa, ratusan korban luka dan ribuan banguan rusak. Pemerintah mengirim 23 personil tanggap darurat dan 20 personil Tagana yang akan membuka dapur umum untuk korban gempa Lombok.

Sabtu, 04 Agustus 2018

Perkuat Budaya Literasi, Komunitas Doro Sangiang Gelar Kemah Literasi

KM LENGGE,- Dengan menggandeng sejumlah komunitas seperti Uma Kalikuma, Mbojoklopedia, Mbojo Tana'o, Kambuti dan Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) Az zainuddin Kalaki, Komunitas Doro Sangiang (Sanggar Pustaka Pesisir) menggelar Kemah Literasi di Pantai Sangiang, Desa Sangiang Kecamatan Wera, Kabupaten Bima.

Kamis, 02 Agustus 2018

Osis SMPN 1 Wawo Galang Dana Gempa Lombok


KM LENGGE,- Siswa siswi SMPN 1 Wawo melakukan aksi penggalangan dana sebagai bentuk peduli atas peristiwa gempa dengan kekuatan 6.4 SR yang yang mengguncang tiga kecamatan yakni Kecamatan Sambelia dan Sembalun di Kabupaten Lombok Timur, dan Kecamatan Bayan di Lombok Utara Nusa Tenggara Barat (NTB) pada tanggal 29 Juli 2018.

Bupati Bima Motivasi Tim SAKIP


KM LENGGE,- Kamis, 2 Agustus 2018 bertempat di ruang rapat Bupati Bima, para kasubag program dan pelaporan seluruh OPD lingkup Pemkab Bima berkumpul untuk pemantapan dokumen SAKIP( Sistim Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah). Kegiatan tersebut dipandu langsung oleh Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri didampingi Kabag OPA setda dan Irban III Inspektorat

Tim Penilai Lomba Desa Propinsi Tiba Di Bima


KM LENGGE,- Pada hari Kamis, 2 Agustus 2018, Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri menyambut Tim Penilai Lomba Desa Tingkat Provinsi NTB. Kehadiran Tim yang diketuai oleh Dr. Ashari, SH, MH sebagaimana dimaksud disambut dengan sangat meriah oleh segenap masyarakat ketika  tiba di Desa Mpuri Kecamatan Madapangga sekitar pukul 11.00 WITA. Momentum penilaian Lomba Desa diawali dengan pengguntingan pita oleh Ketua Tim yang kini menjabat sebagai Kepala DPMPD Dukcapil Provinsi NTB.